Jumat, 17 April 2009

Zaman Merubah Drama Indonesia dengan Bahasa Gaul

    Banyak  orang yang memiliki kegemaran dalam menghabiskan waktu untuk menonton film produksi Indonesia. Namun film Indonesia saat ini lebih condong ke bahasa yang gaul era modern. Mungkin saja inilah yang menjadi daya pikat suatu entertainment. Namun pernahkah kita menyadari bahwa bahasa kita telah terkontaminasi. Kurangnya penyaring bahasa mengakibatkan hal itu terus berlanjut. Seperti suatu pilihan yang sulit, apabila tanpa adanya campuran bahasa gaul tentunya film dalam negeri tidak akan ada peminatnya. Film Indonesia akan terkesan monoton apabila hanya bahasa dan sastra Indonesia yang dipakai dalam dialog. Lebih terkesan film zaman dahulu.

2 komentar:

  1. iya tu bang.... seakan-akan... bahasa indonesia yang baik dan benar leyap....
    oya.. aku mau nanya ni...
    bahasa online itu apa ya???
    mnurut sobat apakah kita blogger indonesia tlah mnggunakan bahasa indonesia yg baik dan bnar ukt aktivitas blogging???

    BalasHapus
  2. guud girl
    u are smart girl
    alright?

    BalasHapus